MENU

TIM VOLLY SMK MUTI PEKANBARU JUARA 1 DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH RIAU

TIM VOLLY SMK MUTI PEKANBARU JUARA 1 DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH RIAU

Seperti biasanya SMK Muhammadiyah 3 Terpadu Pekanbaru melaksanakan Upacara Bendera Di pagi hari Senin. Yang berbeda kali ini adalah adanya pembagian hadiah Pemenang Lomba Voli. Tim Voli SMK Muti Mengikuti Perlombaan pada Jumat (31/1/2020) dan Sabtu (1/2/2020). Upacara ini dilaksanakan di halaman depan sekolah dan pada Senin (3/2/2020).

Perlombaan ini dilaksanakan Di Universitas Muhammadiyah Riau. Tim Voli Muti Memenangkan Perlombaan dengan meraih Juara 1. Dengan penuh kebanggaan mereka membawa pulang penghargaan ini kembali Ke SMK Muti Pekanbaru. Semangat selalu Tim Voli Muti dan Selalu tingkat prestasi kedepannya.

KOMENTAR